
Jumpa lagi dengan kampung cisitu blog, seperti yang sudah saya tulis pada dua artikel sebelumnya (baca disini dan disini).
Pada hari ini tanggal 31 Oktober 2017 sesuai keputusan kemeninfo bahwa registrasi ulang (bagi yang sudah memiliki kartu) atau registrasi kartu baru sampai bulan februari 2018, apabila sampai batas...