kampung cisitu

Terimakasih sudah singgah di blog kampung cisitu

Semur Tempe

Assalamualaikum, sahabat kampung cisitu blog semoga tetap sehat dan semangat.

Artikel kali ini saya menemukan resep murah-meriah yang tentunya bahan-bahan selalu ada, resep masakan apa saja sih?
langsung ke TKP.

Semur Tempe Murah Meriah
Bahan-bahan
3 porsi
1 bungkus Tempe
1 lembar daun salam
1 batang serai
6 sdm kecap manis
1 sdm gula pasir
600 ml air
Minyak untuk menumis
Bumbu halus
3 bawang merah
2 bawang putih
2 buah kemiri
10 butir biji lada
secukupnya Garam


caranya
1. Sayat-sayat tempe lalu potong, kemudian bersihkan.
2. Haluskan bumbu halus, kemudian tumis hingga harum, masukkan daun salam dan batang serai.
3. Tuang air, kemudian tambahkan kecap gula, lalu masukan tempe.
4. Masak hingga menyusut dan mendidih serta harum baunya.
5. Dan Semur Tempe Murah Meriah siap disajikan

Sumber cookpad.com
Semoga bermanfaat.
Share:

Related Posts:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ditunggu komentarnya sob

-15 hari -21 jam -10 menit -17 detik
Selamat Datang Ramadhan 2025

1 Maret 2025

Popular Posts

Label

Blog Archive

Recent Posts

  • Sya"ban
  •  Kapan Syaban 2025 Mulai? Berdasar Kalender Hijriah Indonesia Tahun 2025 ... read more
  • Cintamu Bukan Untukmu
  •  Assalamualaikum, selamat datang di tahun 2025, semoga sahabat cisitu blog ... read more
  • Lembaga Tahfidz Qur'an AT-TARTIL
  •  Mengapa Harus LTQ At-Tartil?LTQ At-Tartil merupakan salah satu Lembaga ... read more
  • 3 Bagian kepala wanita yang menjadi dosa
  •  Bagi kaum wanita, bagian kepala merupakan mahkota, namun ternyata bisa ... read more
  • Resep Marinasi Ikan Air Tawar
  •  Marinasi ikan tawar adalah cara mengolah ikan dengan membumbuinya ... read more
    Recent Posts Widget

    Data Lengkap

    Data Lengkap
    Kampung Cisitu The Best